Hotline +62 817 7923 4455
Informasi lebih lanjut?
Home » paket wisata » Paket Wisata Malang dari Subang

Paket Wisata Malang dari Subang

Paket wisata Malang dari Subang menjadi salah satu jenis paket tour yang sangat kami rekomendasikan. Malang sendiri merupakan salah satu kota di Jawa Timur yang layak di masukkan ke dalam bucket list liburan Anda.

Bagi Anda yang tidak mau repot, tentu menggunakan jasa tour travel menjadi pilihan terbaik. Saat ini tidak perlu pusing menghitung biaya saat liburan. Karena kami menawarkan beberapa Paket Wisata Malang dari Subang menarik untuk bisa di pilih.

Salah satu paket tour yang kami tawarkan adalah destinasi ke Malang, Jawa Timur dengan keberangkatan dari Subang. Melalui paket wisata Malang dari Subang ini, Anda bisa mendapatkan banyak fasilitas. Sehingga sebagai pengguna jasa Anda cukup duduk manis saja. Karena semua kebutuhan dan itinerarynya sudah kami atur.

paket wisata malang dari subang

Beragam Destinasi yang Ditawarkan Paket Wisata Malang dari Subang

Memasuki bulan Desember tentu sudah saatnya Anda merencanakan liburan. Bertepatan dengan libur Natal dan Tahun baru pastinya Anda memiliki banyak waktu untuk libur panjang. Salah satu destinasi wisata yang kami rekomendasikan adalah Malang, Jawa Timur.

Kami menawarkan paket wisata Malang dari Subang. Paket tour ini akan mengunjungi beberapa tempat – tempat menarik dan hits di Malang seperti:

1.      Jatim Park 3

Mengunjungi taman hiburan sekaligus edukasi sejarah tentang dinosaurus. Dimana Jatim Park 3 ini menjadi wisata edukasi dinosaurus terbesar di Indonesia.

2.      Museum Angkut

Berikutnya ada Museum Angkut, museum yang berisi tentang perjalanan dan perkembangan alat transportasi masa ke masa. Anda akan menemukan banyak transportasi unik dan klasik di museum ini.

3.      Gunung Bromo

Rekomendasi pilihan pertama wajib di kunjungi ketika Malang adalah wisata Gunung Bromo. Di sini merupakan spot terbaik untuk menikmati matahari terbit. Anda harus mendaki puncak Bromo dini hari, namun rasa lelah dan kantuk Anda akan terbayar dengan pemandangan sunrise yang menakjubkan.

4.      Kawah Gunung Bromo

Wisata kawah Bromo yang di kelilingi oleh hamparan pasir. Anda bisa melihat seluruh bagian kawah dengan cara naik ke puncak nunggu melalui tangga yang sudah di sediakan.

5.      Pasir Berbisik

Berikutnya ada Pasir Berbisik, tempat wisata hamparan pasir yang menjadi salah satu spot foto terbaik di kawasan Gunung Bromo.

6.      Savana Bromo

Di Bukit Savana, Anda akan disuguhi dengan hamparan rerumputan hijau dengan tumbuhan bunga liar yang cantik. Terdapat jalan setapak yang bisa di lewati sekaligus untuk spot berfoto.

7.      Bukit Teletubies

Terakhir ada Bukit Teletubies yaitu hamparan rumput hijau dengan bukit yang indah. Menjadi rekomendasi tempat terbaik untuk berfoto.

Wujudkan Liburan Mengesankan Bersama Arbiter Holiday

Jika Anda berencana untuk mencari Paket Wisata Malang dari Subag, maka percayakan semuanya kepada kami. Ada banyak alasan kenapa Anda bisa mempercayakan agenda liburan kepada kami.

  1. Sudah berpengalaman lebih dari 10 tahun di bidang tour and travel
  2. Memiliki banyak tour leader yang sudah berpengalaman
  3. Fasilitas lengkap
  4. Menyediakan beragam armada transportasi sesuai kebutuhan
  5. Terdapat fasilitas antar jemput dari dan ke meeting point
  6. Pelayanan online 24 jam

Paket wisata Malang dari Subang di atas sudah termasuk fasilitas lain seperti penjemputan di meeting point, bus AC, welcome snack dalam bus, retribusi selama perjalanan, sarapan, makan siang, penginapan, tiket masuk obyek wisata, belanja oleh – oleh, dokumentasi dan drop ke meeting point di Bandung

Dengan beragam fasilitas dan layanan kami di atas, tentu sudah cukup menjadi alasan kenapa kami bisa diandalkan. Kami juga selalu meningkatkan fasilitas dan pelayanan yang diberikan untuk menjamin kenyamanan dan keamanan Anda.

Untuk informasi lengkapnya, Anda bisa langsung mengunjungi situs website resmi kami di https://arbiterholiday.com dan pilih paket wisata Malang dari Subang sesuai kebutuhan dan keinginan Anda.

Belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Komentar Anda*Nama Anda* Email Anda* Website Anda

Mungkin Anda tertarik membaca artikel berikut ini.

PAKET WISATA BALI

23 Oktober 2023 16x paket wisata

Paket Wisata Bali Arbiter Holiday Menyediakan Paket Wisata Bali dengan Harga Spesial dan Layanan Ramah. Salah satu paket wisata Bali kami adalah paket tour bali 3 hari 2 malam yang sudah menjadi favorit wisatawan selama bertahun tahun. Paket tour Bali 3 hari 2 malam ini mengajak wisatawan ke beberapa obyek wisata Bali utama. Paket tour... selengkapnya

One Day Trip Paket Wisata Dufan dari Bandung All Include

One Day Trip Paket Wisata Dufan dari Bandung All Include

15 Mei 2024 2x paket wisata

Pilih paket wisata Dufan dari Bandung lengkap dengan banyak manfaat. Menggunakan paket berwisata Dufan seperti ini sangat membantu para pengunjung yang akan datang dalam kelompok besar apalagi berasal dari luar kota seperti Bandung. Tidak hanya membuat semuanya lebih praktis, kadang-kadang agen travel menyediakan paket promo sehingga harganya bisa lebih mura... selengkapnya

Tujuan Kegiatan Paket Outbound Bandung untuk Keluarga

15 Mei 2024 2x paket wisata

Paket Outbound Bandung – Arbiteholiday telah profesional dan berpengalaman menyelenggarakan kegiatan outbound, gathering, adventure, tour wisata, dan lainnya. Seluruhnya akan kami jadikan satu menjadi rangkaian demi kegiatan yang menghasilkan acara keren, seru, dan berkelas. Berikut beberapa tujuan kegiatan dari paket outbound Bandung bersama keluarga.... selengkapnya

Kontak Kami

Apabila ada yang ditanyakan, silahkan hubungi kami melalui kontak di bawah ini.